- salah satu tujuan diproduksi adalah untuk menciptakan karakter ampli marshall "BLUES BREKAER".
- karakter drive cenderung seperti overdrive ampli, bersifat crunch.
- open sound overdrive, baik digunakan sebagai booster maupun stand alone overdrive.
- natural sounding (perubahan mid tidak berperan banyak disini, karena tone control lebih berfungsi untuk mengatur brightness dan presence dari efek ini sendiri)
- memiliki 3 control panel: level, gain, tone
- karakter: natural overdrive, trebly, bass tidak terlalu terpotong, tidak mempengaruhi mid apabila digunakan sebagai booster.
05 April 2008
MARSHALL BLUES BREAKER
Diposting oleh faridpetrucci di 8:10:00 PM